Anda belum login :: 19 Apr 2025 20:16 WIB
Detail
BukuAnalisis Pengaruh Green Product, Green Price, Green Place, Green Promotion Dan Consumer Attitude Terhadap Purchase Decision Pada Starbucks Coffee Rumah Sakit Pondok Indah
Bibliografi
Author: Suhaily, Lily (Advisor); Dermawan, muhammad Prima
Topik: Green Product; Green Price; Green Place; Green Promotion; Consumer Attitude; Purchase Decision.
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2020    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: Muhammad Prima Dermawan_Undergraduate Theses_2019.pdf (2.85MB; 74 download)
Abstract
Di zaman yang berkembang ini. pertumbuhan coffee shop di tanah air cukup tinggi. Sehubungan dengan hal ini, masing-masing coffee shop saling bersaing dan tidak hanya mencari profit semata, melainkan dengan memperhatikan aspek lingkungan, dengan menggunakan strategi pemasaran yang berorientasi pada lingkugan. Salah satu coffee shop tersebut adalah STARBUCKS COFFEE yang sudah menggunakan strategi pemasaran ber-orientasi kepada lingkungan. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh green marketing, green product, green price, green place, green promotion, dan consumer attitude terhadap keputusan pembelian pada STARBUCKS COFFEE Rumah Sakit Pondok Indah. Peneliti menyebarkan kuesioner kepada 170 responden STARBUCKS COFFE Rumah sakit pondok indah dengan teknik purposive sampling. Data yang terkumpul kemudian diolah dan dianalisis dengan menggunakan Regresi Berganda. Hasil penelitian ini menunjukan secara simultan green marketing, green product, green price, green place, green promotion, dan consumer attitude berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen dan secara parsial consumer attitude tidak mempengaruhi keputusan pembelian.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.09375 second(s)