Anda belum login :: 19 Feb 2025 08:51 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Inovasi dan Strategi Pencapaiannya
Oleh:
Ferryanto, Liem
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI - non-atma jaya
Dalam koleksi:
Jurnal Teknik Industri vol. 11 no. 2 (Dec. 2009)
,
page 95-100.
Topik:
Inovasi
;
Ketidakpastian dan Kompleksitas
;
Aturan 10 Ribu Jam
;
Paradoks Strategi
;
Peta Jalan
;
Empati
;
Kerja Berkesinambungan
Fulltext:
17679-19506-2-PB.pdf
(44.64KB)
Isi artikel
Inovasi merupakan darah bagi suatu institusi untuk bisa hidup berkelanjutan serta menguntungkan. Inovasi berupa penemuan baru secara sistematis yang berawal dari empati, kemampuan untuk melihat dunia melalui mata orang lain, dan pemanfaatan secara optimal kemajuan teknologi yang ada. Inovasi baru menghasilkan buahnya melalui kerja keras, yaitu dengan mengikuti “Aturan 10 Ribu Jam” secara berkesinambungan. Ketidakpastian, interaksi, keterbatasan dan degradasi menciptakan kompleksitas tentang kebutuhan dan solusi di masa depan. Oleh sebab itu daripada meramalkan risiko yang bakal terjadi, kita sebaiknya memasang strategi berupa skenario untuk mereduksi akibat dari risiko masa depan yang tidak kita mengerti. Skenario ini dapat diperoleh lewat penciptaan dan penanganan beberapa pilihan nyata atas semua proyek antisipatif yang ada.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)