Anda belum login :: 18 Apr 2025 07:51 WIB
Detail
ArtikelCacing Usus dan Permasalahannya  
Oleh: Halim, Herman
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Widya: Majalah Ilmiah vol. 8 no. 73 (Oct. 1991), page 41.
Topik: cacing usus
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: MM47.5
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelInfeksi cacing usus / cacing tanah sudah diketahui sejak 3500 tahun yang lalu. Sekarang infeksi usus merupakan masalah kesehatan karena infeksi ini terjadi pada hampir separuh penduduk dunia. Penyakit cacing usus bisa ditemukan di seluruh dunia, tetapi prevalensi infeksi cacing usus sangat tinggi pada negara-negara beriklim tropik dan negara-negara sedang berkembang seperti di afrika, amerika latin dan asia. Kecacingan sangat erat hubungannya dengan kemiskinan dan malnutrisi. Parasit / cacing tersebut mengakibatkan buruknya keadaan gizi dan malnutrisi yang menyebabkan penurunan enersi dan produktivitas. Hal ini akan memperngaruhi penghasilan, padahal kemiskinan juga kondusif terhadap infeksi. Keadaan ini merupakan suatu lingkaran setan. Indonesia merupakan negara tropik dengan kelembaban tinggi, merupakan lingkungan yang baik untuk perkembangbiakan cacing usus ini. Di indonesia prevalensi cacing usus sangat tinggi baik di pedesaan maupun di kota, sehingga mengakibatkan timbulnya masalah kesehatan bagi seluruh penduduk. Secara umum prevalensi infeksi cacing ini berkisar antara 60 - 70% diantara penduduk pada berbagai golongan umur di berbagai daerah. Tingginya prevalensi cacing usus di indonesia ini selain pengaruh iklim, juga sangat dipengaruhi oleh keadaan sosio ekonomi, rendahnya pengetahuan tentang higiene sanitasi perseorangan serta lingkungan yang kurang memadai. Tiga spesies yang sering ditemukan sebagai penyebab infeksi yaitu ..............
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)