Anda belum login :: 21 Apr 2025 06:26 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Capacitance Meter With AT-89C2051
Oleh:
Budikartono, Mettasari
;
Tjahyadi, Oentung
;
Tung, Law Lim Un
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Jurnal Teknik Elektro vol. 1 no. 2 (Sep. 2001)
,
page 80.
Topik:
capacitance
;
Pengukur kapasitor
;
multi - vibrator
;
on - chip timer / counter
Fulltext:
lauw lim un tung.pdf
(100.71KB)
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
JJ113
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Tidak semua multimeter mempunyai kemampuan untuk mengukur kapasitas kapasitor. Pada umumnya kemampuan ini hanya terdapat pada multimeter yang mahal harganya. Kapasitas suatu kapasitor dapat diperoleh dengan cara mengukur lebar pulsa yang dihasilkan oleh suatu multivibrator di mana kapasitor tersebut dihubungkan. Dengan mendayagunakan fungsi timer / counter yang terdapat pada mikrokontroler ATMEL 89C2051, lebar pulsa tersebut dapat diukur dan ditampilkan. Pada percobaan telah dapat diukur kapasitor antara 1 nF hingga 470 uF.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0 second(s)