Anda belum login :: 22 Jul 2025 21:53 WIB
Detail
ArtikelPenerapan Pendekatan Pemecahan Masalah Melalui Belajar Dalam Kelompok Kecil Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Pada Mata Kuliah Teori Peluang  
Oleh: Hayati, Laila ; Romdhini, Mamika Ujianita
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: Jurnal Teknodik vol. 16 no. 2 (Jun. 2012), page 159-168.
Topik: pendekatan pemecahan masalah matematika; belajar dalam kelompok kecil; teori peluang; mathematical problem-solving approaches; learning in small groups; the theory of probabilities
Fulltext: JJ12815916022012.pdf (1.1MB)
Isi artikelPenelitian ini dilakukan untuk meningkatkan prestasi belajar mahasiswa dengan pendekatan pemecahan masalah melalui belajar dalam kelompok kecil. Penelitian ini dilakukan dalam 3 siklus pada mahasiswa semester I program studi pendidikan matematika FKIP Universitas Mataram tahun ajaran 2011/2012. Hasil penelitian menunjukkan dari siklus 1 sampai siklus 3 berturut-turut diperoleh ketuntasan belajar yang dicapai mahasiswa adalah 85,19% dengan rata-rata 78,37; 59,25% dengan rata-rata nilai 59,35 dan 81,48% dengan rata-rata nilai 79,81. Aktivitas belajar mahasiswa dari siklus 1 sampai siklus 3 berjalan efektif. Dari hal tersebut, disimpulkan bahwa penerapan pendekatan pemecahan masalah melalui belajar dalam kelompok kecil dapat meningkatkan prestasi belajar mahasiswa program studi pendidikan matematika tahun ajaran 2011/2012 pada mata kuliah teori peluang.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)