Anda belum login :: 18 Apr 2025 04:01 WIB
Detail
ArtikelRancang Bangun Lengan Robot Penyusun Benda Berbasis Mikrokontroler  
Oleh: Putra, Lingga Prathama ; Tjendro
Jenis: Article from Proceeding
Dalam koleksi: Proceedings Seminar Nasional Riset dan Teknologi Terapan (Ritektra) ke-4: Rekayasa dan inovasi teknologi untuk peningkatan kualitas hidup bangsa di Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta, 17 September 2014, page 250-255.
Topik: geometris; invers kinematik; lengan robot; penyusun benda; robot
Fulltext: Prosiding RITEKTRA 2014 p49.pdf (751.97KB)
Isi artikelRobot menjadi faktor yang paling berpengaruh dalam dunia industri. Berbagai macam robot diciptakan untuk membantu kehidupan manusia.Salah satunya adalah robot jenis manipulator atau lengan robot. Pada sistem perancangan, lengan robot ini digunakan untuk penyusunan benda yang juga nanti dapat diimplementasikan dalam dunia industri. Untuk menganalisa kinematika lengan robot ini digunakan invers kinematik dengan metode pendekatan geometris. Penyusunan benda pada lengan robot ini dapat dilakukan secara acak dengan inputan 2 pallet sebagai penyedia benda dan 1 pallet sebagai tempat meletakkan benda.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)