Anda belum login :: 16 Apr 2025 22:52 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Usulan Pembagian Wilayah dan Rute Distribusi PT. X
Oleh:
Wijaya, Bonifasius Yoga Pratama
;
Ai, The Jin
;
Wigati, Slamet Setio
Jenis:
Article from Proceeding
Dalam koleksi:
Proceedings Seminar Nasional Riset dan Teknologi Terapan (Ritektra) ke-4: Rekayasa dan inovasi teknologi untuk peningkatan kualitas hidup bangsa di Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta, 17 September 2014
,
page 84-90.
Topik:
heterogeneous fleet vehicle routing problem
;
modifikasi k-means
;
two-way exchange improvement.
Fulltext:
Prosiding RITEKTRA 2014 p17.pdf
(447.55KB)
Isi artikel
Distribusi merupakan salah satu kegiatan yang harus diperhatikan dalam Supply Chain Management. PT. X merupakan perusahaan distribusi air minum di Yogyakarta. Perusahaan ini mengategorikan pelanggan menjadi kategori dropping, horeka, rumah tangga, dan kantor. Dua jenis kendaraan berbeda digunakan untuk melayani pelanggan galon.Pengategorian pelanggan tersebut membuat banyak salesman beroperasi dalam satu kabupaten.Rute distribusi PT. X juga kurang efisien sehingga menyebabkan jarak tempuh salesman menjadi panjang.Cluster-first route-second merupakan metode pendekatan heuristik yang dapat digunakan dalam penyelesaian kasus ini. Pembuatan cluster menggunakan modifikasi k-means yang mempertimbangkan kapasitas, penghitungan jarak menggunakan haversine formula. Pembuatan rutenya menggunakan empat TSP heuristik WINQSB.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0 second(s)