Anda belum login :: 24 Apr 2025 10:46 WIB
Detail
ArtikelPengembangan Media Pembelajaran Matematika Pokok Bahasan Segitiga Menggunakan Macromedia Flash Untuk Siswa Kelas VII Smp  
Oleh: Safitri, Meilani ; Hartono, Yusuf ; Somakim
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: Jurnal Pendidikan (Universitas Terbuka) vol. 14 no. 2 (Sep. 2013), page 62-72.
Topik: Development Research; Macromedia Flash; Segitiga
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: JJ142
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelTujuan penelitian adalah menghasilkan media pembelajaran matematika berbasis macromedia flash pada pokok bahasan segitiga di kelas VII SMP yang valid dan praktis untuk kemudian mengujicobakannya guna melihat efek potensial media pembelajaran berbasis macromedia flash pokok bahasan segitiga terhadap pemahaman konsep siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah development research yang terdiri dari tiga tahapan yaitu analisis, desain, dan evaluasi. Dari ujicoba diperoleh potensial efek media pembelajaran menggunakan macromedia flash terhadap pemahaman konsep siswa yaitu 78 dalam kategori baik. Sehingga dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran berbasis macromedia flash pokok bahasan segitiga yang peneliti kembangkan efektif digunakan pada pembelajaran matematika.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)