Anda belum login :: 15 Apr 2025 13:47 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Belajar Dari Seisi Desa
Oleh:
Hoffman, Carl
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine - ilmiah lokal
Dalam koleksi:
National Geographic Indonesia vol. 10 no. 10 (Oct. 2014)
,
page 52-37.
Topik:
Gaya Hidup Kuno
;
Budaya Papua
;
Pedalaman Papua
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
NN1.19
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Kota Agats bertengger di tepi dunia yang kita kenal, satu-satunya tempay dalam lumpur dan rimba seluas 25.000 kilometer peresegi di semenanjung barat daya Papua yang terhubung ke wilayah lain, meski tak bisa dibilang dekat. Tanpa jalan raya, tanpa mobil, hanya papan-papan reyot yang dibentangkan di atas lahan basah. Dan di sinilah kami berdiri, persis selepas fajar, tatkala hujan semalam berganti halimun dan warna-warni tropis menyaput birunya sungai dan hijaunya jenggala.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0 second(s)