Anda belum login :: 19 Jul 2025 21:20 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Siapa Terseret Skandal Megaproyek E-KTP
Oleh:
Alwie, Taufik
;
Djafar, Anthony
;
Alami, Ade Faizal
;
Kiansantang, Jennar
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Gatra vol. 20 no. 26 (May 2014)
,
page 12-15.
Topik:
Kartu Tanda Penduduk
;
KTP
;
E-KTP
;
KTP Elektronik
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
GG5.127
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
KPK menetapkan seorang pejabat di Kementerian Dalam Negeri sebagai tersangka kasus korupsi pengadaan e-KTP. Sejumlah pejabat pemerintah, anggota dewan, dan pengusaha berada di pusaran proyek bernilai Rp 5,9 trilyun ini. Siapa saja? Aroma korupsi pada proyek pengadaan e-KTP atawa KTP elektronik, yang tercium sejak lama, kini semakin menyengat. Sumber utama aroma tak sedap itu tak lain di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Selasa pekan lalu, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Sugiharto sebagai tersangka pertama. Dia adalah Direktur Pengelolaan Informasi Administrasi Kependudukan Direktorat Jenderal Kependudukan Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.03125 second(s)