Anda belum login :: 18 Apr 2025 03:57 WIB
Detail
ArtikelJaminan Sosial Kesehatan: Integrasi Program Jaminan Kesehatan Aceh dalam Sistem Jaminan Sosial Nasional  
Oleh: Mujibussalim
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Jurnal Dinamika Hukum vol. 13 no. 2 (May 2013), page 229-244.
Topik: jaminan sosial kesehatan; asuransi sosial kesehatan; jaminan kesehatan Aceh; health social security; health social insurance; Aceh health social security
Fulltext: 206-313-1-SM_Ros.pdf (362.59KB)
Isi artikelArtikel ini membahas permasalahan hukum tentang kewenangan Pemerintah Aceh dalam pengembangan program Jaminan Kesehatan Aceh (JKA) dalam konteks otonomi khusus dan sistem jaminan sosial nasional, alternatif model tatacara pemungutan iuran JKA, dan kesiapan pihak terkait dalam pelaksanaan program. Untuk itu, akan diaplikasikan metodologi penelitian hukum dengan menggunakan kombinasi antara pendekatan yuridis normatif, yuridis komparatif, dan yuridis sosiologis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pemerintah Aceh memiliki kewenangan untuk menyelenggarakan JKA berdasarkan UUPA dan UUSJN, kewenangan tersebut meliputi, baik penyelenggaraan urusan jaminan kesehatan maupun pembentukan badan penyelenggara sendiri. Model pemungutan iuran asuransi adalah kombinasi antara kewajiban peserta dan tanggungan negara dan atau daerah.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)