Anda belum login :: 15 Apr 2025 13:50 WIB
Detail
ArtikelAnalisis Pengaruh Kualitas Produk dan Strategi Harga terhadap Kepuasan Pelanggan, dan Pengaruhnya pada Terbentuknya Word-of-mouth di Perumahan Madani Group Jabodetabek  
Oleh: Irwanto, Agus ; Rohman, Fatchur ; Noermijati
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Jurnal Aplikasi Manajemen vol. 11 no. 1 (2013), page 85-94.
Topik: kualitas produk; strategi harga; kepuasan pelanggan; Word of Mouth (WOM)
Fulltext: 528_Pas.pdf (118.33KB)
Isi artikel Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kualitas produk, strategi harga yang kompetitif, terhadap kepuasan pelanggan dan terciptanya word-of-mouth pada pelanggan Perumahan Madani Group. Responden dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang tinggal di Perumahan Madani Group yang berjumlah 92 orang. Data analisis menggunakan Partial Least Square(PLS). Hasil penelitian menunjukkan Kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan, Strategi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan.dan Kepuasan pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan WOM positif.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)