Anda belum login :: 17 Apr 2025 00:05 WIB
Detail
ArtikelPengaturan Asuransi Kecelakan Jalan dalam Undang-undang Nomor 22 Tahun 2009  
Oleh: Sulistiowati
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Mimbar Hukum vol. 23 no. 03 (Oct. 2011), page 442-459.
Topik: kecelakaan jalan; asuransi; keselamatan jalan.
Fulltext: 258-350-1-SM.pdf (346.01KB)
Isi artikelPeningkatan kepemilikan kendaraan bermotor meningkatkan risiko terjadinya kecelakaan lalulintas. Asuransi Kendaraan Wajib Tanggung Jawab Hukum Pihak Ketiga berfungsi menciptakan efek jera bagi penyebab kecelakaan dan jaminan ketersediaan dana ganti rugi bagi korban. Skema ini dapat menurunkan jumlah kecelakaan maupun fatalitas dan korban kecelakaan, sebagaimana ditunjukkan dari adanya penurunan klaim korban kecelakaan jalan.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)