Anda belum login :: 29 Apr 2025 08:39 WIB
Detail
ArtikelTahap-Tahap Gerakan Sosial Masyarakat Stren Kali di Surabaya dalam Melawan Penggusuran  
Oleh: Soenyono
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial (Social Sciences) vol. 19 no. 02 (Aug. 2007), page 119-126.
Topik: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan fase-fase gerakan social yang dilakukan oleh masyarakat stren kali di Surabaya dalam menolak penggursuran. Metode penelitian yang digunakan adalah grounded research. Penelitian dilaksanakan dalam empat area; yaitu; Kampung Jagir; Kampung Baru; Gunung Sari dan Kebraon. Berdasarkan hasil dari penelitian; dapat disimpulkan bahwa fase-fase gerakan social masyarakat stren kali dapat diklasifikasikan dalam empat fase; yaitu; fase pragerakan; fase awal; fase gerakan; fase konsolidasi/pencapaian hasil. Hasil yang telah dicapai oleh masyarakat stren kali di Surabayaadalah penangguhan penggusuran. Pencapaian ini dipahami masyarakat sebagai "tujuan antara"; bukan sebagai tujuan final (misalnya keberadaan peraturan pemerintah yang peduli masyarakat miskin; sehingga tidak akan terjadi penggusuran)
Ketersediaan
  • Perpustakaan PKPM
    • Nomor Panggil: J99
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelTujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan fase-fase gerakan social yang dilakukan oleh masyarakat stren kali di Surabaya dalam menolak penggursuran. Metode penelitian yang digunakan adalah grounded research. Penelitian dilaksanakan dalam empat area, yaitu; Kampung Jagir, Kampung Baru, Gunung Sari dan Kebraon. Berdasarkan hasil dari penelitian, dapat disimpulkan bahwa fase-fase gerakan social masyarakat stren kali dapat diklasifikasikan dalam empat fase, yaitu; fase pragerakan, fase awal, fase gerakan, fase konsolidasi/pencapaian hasil. Hasil yang telah dicapai oleh masyarakat stren kali di Surabayaadalah penangguhan penggusuran. Pencapaian ini dipahami masyarakat sebagai "tujuan antara", bukan sebagai tujuan final (misalnya keberadaan peraturan pemerintah yang peduli masyarakat miskin, sehingga tidak akan terjadi penggusuran)
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)