Anda belum login :: 25 Apr 2025 04:01 WIB
Detail
BukuPengaruh Motivasi Berwirausaha dan Modal Usaha terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa di Universitas Tanjungpura
Bibliografi
Author: Kevin, Florianus Surya ; Hardianto, Antonius Widi (Advisor)
Topik: Kewirausahaan; Universitas Tanjungpura; Motivasi Berwirausaha; Modal Usaha; dan Minat Berwirausaha.
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Administrasi Bisnis - Fakultas Ilmu Administrasi Bisnis dan Ilmu Komunikasi Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2024    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh motivasi berwirausaha dan modal usaha terhadap minat berwirausaha pada mahasiswa di Universitas Tanjungpura. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan merupakan jenis penelitian deskriptif. Sampel pada penelitian ini yaitu merupakan mahasiswa aktif tahun ajaran 2023/2024 di Universitas Tanjungpura, yang sedang menempuh pendidikan Strata satu (S1), dan pernah mengikuti mata kuliah Kewirausahaan. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Jumlah sampel yang diperoleh yaitu 110 responden. Analisis penelitian dilakukan dalam bentuk analisis deskriptif, uji normalitas, uji multikolinearitas, dan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel motivasi berwirausaha dan modal usaha berpengaruh secara positif terhadap variabel minat berwirausaha.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.09375 second(s)