Anda belum login :: 16 Apr 2025 11:17 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Analisa timbangan data dampak positif dan negatif dompet digital (di dalam Prosiding Seminar Nasional Riset dan Teknologi Terapan (RITEKTRA) Bandung, 12 Agustus 2021)
Bibliografi
Author:
Goenawan, Stephanus Ivan
;
Natalia, Christine
;
Surbakti, Feliks Prasepta Sejahtera
;
Kartawidjaja, Maria Angela
Topik:
Timbangan Data
;
Dampak Teknologi
;
Dompet digital
;
Society 5.0
;
JABFUNG-FT-FPSS-2023-04
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Seminar Nasional Riset dan Teknologi Terapan (Ritektra)
Tempat Terbit:
Bandung
Tahun Terbit:
2021
Jenis:
Papers/Makalah - pada seminar nasional
Fulltext:
4 Ivan et al_2021_Analisis Timbangan Data_1.pdf
(374.84KB;
1 download
)
[
Informasi yang berkaitan dengan koleksi ini di internet
]
Abstract
Pada era menuju Society 5.0 ini, muncul budaya cashless society yang makin meningkat. Budaya tersebut tercipta dengan adanya dompet digital (e-wallet), suatu layanan aplikasi uang elektronik untuk mempermudah penggunanya melakukan transaksi pembayaran. Tentu saja dengan banyaknya dompet digital yang muncul sebenarnya tidak hanya membawa dampak positif tetapi juga dampak negatif. Penelitian ini akan mencoba mempelajari dampak positif dan dampak negatif dari teknologi dompet digital melalui kuesioner dengan menggunakan bantuan dua metode analisa timbangan data. Analisa Timbangan Data (ATD) merupakan metode pengukuran kuantitatif untuk menentukan kecenderungan sekumpulan data apakah lebih berat ke data kiri atau kanan yang dapat diperoleh dengan dua metode, pertama dengan metode pembobotan data dan kedua metode rerata data bertingkat. Metode pembobotan data adalah proses perhitungan menggunakan bobot nilai dalam persen. Metode rerata data bertingkat adalah proses perhitungan menggunakan selisih antara rerata data orde satu dengan rerata orde dua. Hasil perbandingan analisa timbangan data gabungan dampak positif dan negatif dompet digital menggunakan dua metode tersebut adalah sama menunjukkan netral positif.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.109375 second(s)