Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis pengungkapan laporan pengendalian internal perusahaan BUMN yang terdaftar dalam Indonesia Stock Exchange. Penelitian di laksanakan dengan menganalisis 33 item penegendalian internal perusahaan dengan populasi 20 perusahaan BUMN yang terdaftar di Indonesia Stock Exchange. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode content analysis. Hasil yang di peroleh menunjukan adanya sistem pengendalian internal perusahaan adalah dalam pengungkapan sistem pengendalian internal oleh perusahaan BUMN tahun 2018 , perusahaan sudah memperhatiakan laporan sistem pengendalian internal dengan baik terlihat dari persentase total pengungkapan pengendalian internal perusahaan BUMN sebanyak 54% Dengan pengungkapan ini maka perusahaan BUMN dapat semakin baik dalam melakukan sistem pengendalian internal perusahaanya dan focus dalam menjalaka tujuan perusahaanya di tahun mendatang |