Anda belum login :: 23 Apr 2025 01:29 WIB
Detail
BukuANALISIS COST VOLUME PROFIT PADA PT INDOMOBIL FINANCE INDONESIA TAHUN 2021
Bibliografi
Author: Pratama, Patrick ; Yuliana, Christina (Advisor)
Topik: cost volume profit; break even point; margin of safety; shut down point
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2022    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk menganalisis data PT Indomobil Finance Indonesia dengan menggunakan cost volume profit sebagai alat perhitungan untuk menetapkan target laba perusahaan pada tahun mendatang. Penelitian menggunakan studi kasus, yaitu dengan cara mengumpulkan data dari perusahaan berupa rincian total biaya dan klasifikasi biaya. Data yang digunakan untuk penelitian ini adalah data-data yang diperoleh selama tahun 2020. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perusahaan mengalami break even point saat nilai penjualan mobil berhasil mencapai Rp2.753.574.000, break even point motor sebesar Rp1.517.989.855, dan break even point kendaraan niaga sebesar Rp1.591.840.000, sedangkan marginof safety mobil sebesar Rp41.985.119.565.000, motor sebesar 48.607.325.448.477, dan kendaraan niaga sebesar Rp45.510.606.110.000. Pada shut down point, perusahaan akan mengalaminya apabila nilai penjualan mobil sebesar Rp14.456.263.500, motor sebesar Rp11.233.124.927, dan kendaraan niaga sebesar Rp15.122.480.000. Jumlah proyeksi penjualan tahun 2020 untuk mobil sebanyak 5 unit, motor sebanyak 2 unit, dan kendaraan niaga sebanyak 2 unit.
Related courses
ECA 308 - AKUNTANSI MANAJEMEN (Bacaan Anjuran)
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.09375 second(s)