Anda belum login :: 15 Apr 2025 13:30 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
“ANALISIS PENGARUH BOOK TAX DIFFERENCE, TINGKAT UTANG DAN RETURN ON ASSETS TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR (CONSUMER GOODS) YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIATAHUN 2016-2020”
Bibliografi
Author:
Pradipta, Abel Resa
;
Prasetyo, Christianus Yudi
(Advisor)
Topik:
book tax difference
;
tingkat utang
;
return on assets
;
pertumbuhan laba
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2022
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Abel Resa Pradipta_Undergraduated Theses_2018.pdf
(816.88KB;
92 download
)
201801020221_Abel Resa Pradipta_Lembar Administrasi.pdf
(327.28KB;
19 download
)
Abstract
Tujuan utama dari perusahaan yaitu mendapatkan laba sebagai keuntungan perusahaan. Perusahaan yang baik adalah perusahaan yang dapat mendapatkan laba secara konsisten. Pertumbuhan laba merupakan hal yang diharapkan oleh setiap perusahaan, dengan adanya pertumbuhan laba perusahaan maka akan membuat perusahaan terlihat baik oleh pihak eksternal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh pemahaman atas ada atau tidaknya pengaruh dari book tax difference, tingkat utang, dan return on assets terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan manufaktur (consumer goods) yang terdaftar di BEI pada tahun 2016-2020. Adapun data yang digunakan pada penelitian ini menggunakan data sekunder dengan teknik pengumpulan data purposive sampling. Sample yang digunakan sebanyak 47 perusahaan. Penelitian ini menggunakan program SPSS versi 22. Hasil penelitian menunjukan bahwa perbedaan temporer, tingkat utang dan return on assets memiliki pengaruh terhadap pertumbuhan laba. Sedangkan perbedaan permanen tidak memliiki pengaruh terhadap pertumbuhan laba.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.078125 second(s)