Anda belum login :: 07 May 2025 01:01 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Pengaruh Intellectual Capital, Leverage, dan Firm Size Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Perbankan (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2019)
Bibliografi
Author:
Daniel, Ray Reinhard
;
Juliana, Christina
(Advisor)
Topik:
Intelectual Capital
;
Leverage
;
Firm Size
;
Kinerja Keuangan
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Magister Akuntansi Sekolah Pascasarjana Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2021
Jenis:
Theses - Master Thesis
Fulltext:
Ray Reinhard Daniel_Master Theses_2021.pdf.pdf
(1.17MB;
22 download
)
201700120002_Ray Reinhard Daniel_Lembar Administrasi.pdf.pdf
(700.12KB;
4 download
)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris tentang pengaruh modal intelektual, leverage, dan ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan perbankan Indonesia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2019. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling, sehingga menyisakan 28 perusahaan perbankan yang sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan. Sampel diolah menggunakan balance pooled data dan diuji menggunakan software Eviews 12.00. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Human Capital Efficiency (HCE) dan Structural Capital Efficiency (SCE) berpengaruh positif dan signifikan, Capital Employed Efficiency (CEE) dan Firm Size (SIZE) berpengaruh positif dan tidak signifikan, sedangkan Financial Levarage (LEV) berdampak negatif dan signifikan.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.0625 second(s)