Anda belum login :: 19 Apr 2025 16:59 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Historia Ecclesiastica Rufinus dari Aquileia
Oleh:
Situmorang, Sihol
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Rajawali : Majalah ilmiah mahasiswa vol. 9 no. 1 (Mar. 2011)
,
page 48-72.
Topik:
Ecclesiastica Rufinus
;
Sejarah Gereja
;
Visi Gereja Universal
;
Sejarah Gereja Eusebius
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
RR14
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Eusebius dari Cesarea adalah tokoh yang mengawali karya tulis khusus menyangkut sejarah Greja. Karya tulisnya diterjemahkan dan dijadikan model bagi penulisan sejarah Gereja berikutnya oleh beberapa tokoh penulis. Salah satu tukoh yang menggunakan karya tulis Eusebius adalah Rufinus dari Concordia (Aquileia). Rufinus tidak sekedar menerjemahkan Sejarah Gereja Eusebius tetapi dia mengupayakan agar karya Eusebius tersebut mempunyai makna bagi perkembangan iman umat Allah di Aquileia. Rufinus berusaha menyesuaikan Sejarah Gereja Eusebius denga cita rasa dan mentalitas zamannya. Bagi Rufinus, sejarah hanya satu yaitu sejarah Gereja yang secara bertahap tertuju kepada Kerajaan Allah yang dikaitkan dengan Kristus. Sejarah Gereja Rufinus sarat dengan maksud untuk melukiskan perwujudan ekonomi keselamatan dalam suatu visi Geraja universal yang secara khusus merangkum Imperium Romanum lalu mengembangkannya melintas batas-batas kekaisaran. Sejarah Gereja Rufinus adalah ungkapan hic et nunc ekonomi keselamatan.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0 second(s)