Anda belum login :: 19 Apr 2025 07:39 WIB
Detail
BukuPengaruh Organizational Change Management terhadap Job Satisfaction dan Organizational Commitment sebagai Variabel Mediasi di PT Kalimantan Sanggar Pusaka (KSP)
Bibliografi
Author: Laksmidewi, Theresia Dwinita (Advisor); Ameliana, Veronica Maria
Topik: Organizational Change Management; Organizational Commitment; Job Satisfaction
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2020    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: VERONICA MARIA AMELIANA_UNDERGRADUATED THESES_2020.pdf (6.4MB; 18 download)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat Pengaruh antara Organizational Change Management terhadap Job Satisfaction dan Organizational Commitment sebagai Variabel Mediasi di PT Kalimantan Sanggar Pusaka (KSP). Penulis meneliti responden dengan populasi sebesar 150 karyawan dan sampel sebesar 96 karyawan PT Kalimantan Sanggar Pusaka (KSP). Penulis mengolah data dengan melakukan analisis karakteristik responden, analisis deskriptif (mean score), analisis uji validitas, analisis uji reliabilitas, analisis uji mediasi dengan Proses Makro Hayes dengan menggunakan program SPSS Versi 22. Penulis dapat menunjukkan bahwa hasil penelitian penulis bahwa Organizational Change Management berpengaruh signifikan terhadap Organizational Commitment, Organizational Commitment tidak berpengaruh signifikan terhadap Job Satisfaction, Organizational Change Management berpengaruh signifikan terhadap Job Satisfaction, Organizational Commitment tidak berpengaruh signifikan sebagai variabel mediasi (intervening) dari hubungan pengaruh antara Organizational Change Management terhadap Job Satisfaction.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.078125 second(s)