Anda belum login :: 18 Apr 2025 22:53 WIB
Detail
BukuAnalisis Perhitungan, Penyetoran, dan Pelaporan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) PT Phapros Tbk Tahun Pajak 2018
Bibliografi
Author: Solihin, Yansen (Advisor); Haryanto, Oktavianus Rino
Topik: Penghitungan; Penyetoran; Pelaporan; Pajak Pertambahan Nilai; Farmasi
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2019    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: OKTAVIANUS RINO_UNDERGRADUATEDV THESES 2019.pdf (4.97MB; 42 download)
Abstract
Pajak adalah kontribusi wajib dari rakyat kepada Negara berdasarkan undang - undang yang digunakan untuk keperluan Negara serta kemakmuran rakyat, penulisan skripsi ini dilakukan untuk menganalisa penghitungan, penyetoran, dan pelaporan PPN pada PT Phapros Tbk apakah sudah sesuai dengan undang-undang perpajakan yang berlaku saat ini. PT Phapros Tbk merupakan perusahaan yang bergerak di bidang farmasi, yang mempunyai peran dalam menghasilkan obat- obat yang dikonsumsi oleh masyarakat yang sesuai dengan CPOB, CPOTB, dan CPAKB, dan akuntansi yang sesuai dengan PSAK serta Sistem Manajemen Mutu yang berlaku. Berdasarkan analisis yang dilakukan peneliti menemukan bahwa PT Phapros Tbk sudah melakukan penghitungan, penyetoran, serta pelaporan PPN dengan tepat dan sudah sesuai dengan peraturan yang berlaku di Indonesia.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.109375 second(s)