Anda belum login :: 17 Oct 2025 05:28 WIB
Detail
ArtikelCuap-cuap di Radio Komunitas  
Oleh: FP, Erry
Jenis: Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi: Info Komputer vol. 11 no. 7 (Jul. 2011), page 72-75.
Topik: Radio; Internet; Komunitas; Teknologi Informasi
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: II43.65
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelPada tahun 1980-an, radio sepertinya mencapai puncak popularitas di Indonesia, khususnya di kalangan anak muda. Tidak sedikit kisah asmara yang semakin bersemi berkat peranan "kotak ajaib" ini. Bertukar pesan dan menyampaikan salam kepada pujaan hati dilakukan melalui perantara lagu dan penyiar radio. Penyiar bukan hanya dituntut lancar berbicara di depan corong mikrofon. Ia pun mesti mampu berlakon sebagai teman akrab para pendengar. Jika berhasil, nama seorang penyiar bisa terkatrol dan mempunyai banyak penggemar, meski cuma suaranya yang terdengar. Beruntunglah, pada era internet kini, kita tidak harus melamar ke stasiun radio bila ingin memuaskan hasrat bersiaran. Kita bahkan juga diperkenalkan bersiaran di tengah para kenalan jika itu dirasakan lebih nyaman. Berterimakasilah kepada radio komunitas online yang memungkinkan semua itu terjadi.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)