Anda belum login :: 15 Apr 2025 13:42 WIB
Detail
ArtikelBerebut Pesona Mandalika  
Oleh: Sulistyowati, Retno ; Mahbub, Harun ; Khafid, Supriyantho
Jenis: Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi: Tempo vol. 40 no. 37 (Nov. 2011), page 155-157.
Topik: Ekonomi; Mandalika; Investor
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: TT25.223
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
  • Perpustakaan PKPM
    • Nomor Panggil: T4
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelTiga grup bisnis besar akan mengembangkan pusat wisata di Lombok, Nusa Tenggara Barat. Semua investor terpikat keindahan Pantai Tanjung Aan. Hampir tiga jam Anne Kathrin dan Viona bersantai di tepi Pantai Tanjung Aan, di wilayah selatan Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat. Sudah dua pekan ini, pelancong asal Frankfurt dan Nuernberg, Jerman, tersebut menikmati pantai "baru" berpasir putih lembutitu. Selama ini para turis mencanegara lebih mengenal Lombok lewat Pantai Senggigi atau Gili Trawangan. "Menarik, tidak terlalu ramai seperti Bali," kata Kathrin kepada Tempo dua pekan lalu.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)