Anda belum login :: 23 Apr 2025 06:50 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Analisis Pengaruh Pertumbuhan Aset, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan atas Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia, Periode 2013-2017
Bibliografi
Author:
Bararuallo, Frans
(Advisor);
Irawan, Irene
Topik:
Pertumbuhan Aset
;
Profitabilitas
;
Leverage
;
Nilai Perusahaan
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2019
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Irene Irawan_Undergraduated Theses_2019.pdf
(1.95MB;
48 download
)
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah menentukan besarnya pengaruh pertumbuhan aset, profitabilitas, dan leverage terhadap nilai perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini diambil dari Bursa Efek Indonesia melalui www.idx.co.id (situs resmi Bursa Efek Indonesia). Populasi penelitian ini merupakan perusahaan sektor industri barang konsumsi, periode 2013-2017. Dari 40 perusahaan, hanya 23 perusahaan yang digunakan dalam penelitian ini. Data diolah dengan program SPSS versi 24.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan aset, profitabilitas, dan leverage secara parsial berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Pertumbuhan aset, profitabilitas, dan leverage secara bersama-sama (simultan) juga berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.09375 second(s)