Anda belum login :: 19 Apr 2025 14:45 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Saatnya Membersihkan Karpet Kotor di Reksa Dana
Oleh:
Setiawati, Dwi
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Info Bank: Analisis Strategi Perbankan & Keuangan vol. XXVII no. 314 (May 2005)
,
page 78-79.
Topik:
Industri Reksa Dana
;
Nilai Aktiva
;
Gelombang Redemption
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
II41.21
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Reksa dana mengalami pertumbuhan luar biasa. April 2005, nilai aktiva bersihnya sudah mencapai Rp102 triliun. Gelombang redemption masih sulit dibendung di industri reksa dana kita. Mungkingkah kiamat sudah mendekati industri reksa dana? Investasi yang tumbuh pesat biasanya akan mengalami penurunan yang pesat pula. Ini dibuktikan industri reksa dana. Seperti kita ketahui, pada 1997, nilai aktiva bersih (NAB) reksa dana hanya Rp 4 triliun. Tapi, sampai dengan April 2005, nilainya melambung menjadi Rp 102 triliun atau mengalami pertumbuhan 2.400% hanya dalam waktu sewindu.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)