Anda belum login :: 16 Apr 2025 23:33 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Analisa Yuridis Terhadap Permohonan Bapak Agus selaku Wali atas Cucunya untuk Mengajukan Klaim Asuransi Jiwa pada PT.Generali Life Indonesia (Studi Kasus Putusan no. 05/PDT.P/2016/PN.MJY)
Bibliografi
Author:
WIJAYA, CHANDRA
;
Tanuraharja, Evelyne Juanda
(Advisor)
Topik:
Hukum Asuransi Jiwa
;
Syarat Perolehan Hak Wali Ahli Waris Asuransi Jiwa Di Bawah Umur
;
Polis Asuransi Jiwa
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Fakultas Hukum Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2018
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Chandra Wijaya's Undegraduate Theses.pdf
(6.59MB;
23 download
)
Abstract
Asuransi atau pertanggungan adalah perjanjian antara 2 (dua) pihak atau lebih, antara penanggung dan tertanggung (Pasal 1 angka (1) Undangundang Nomor 2 Tahun 1992). Pada penelitian ini penulis menganalisa penetapan permohonan dari seorang kakek bernama Agus Sumartono dalam Putusan No. 05/PDT.P/2016/PN.MJY. Erlin Kurniawati, anak dari Agus Sumartono memiliki polis asuransi jiwa PT. Generai Life Indonesia yang pihak ketiga atau ahli waris dari polis asuransi tersebut ialah anak kandung yang lahir dari Erlin Kurniawati. Erlin Kurniawati meninggal dunia pada tanggal 8 September 2015. Suami dari Erlin Kurniawati yaitu Arief Yulianto pergi meninggalkan rumah pemohon untuk mencari pekerjaan tapi tidak pernah pulang dan tidak ada kabar keberadaannya sama sekali. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode Yuridis Normatif. Bapak Agus Sumartono selaku ayah dari Erlin Kurniawati dan kakek dari anak-anak dari Erlin Kurniawati ingin mengajukan diri sebagai wali angkat dari cucucucunya tersebut. Dan dalam penulisan ini penulis menganalisa apakah dalam putusan dalam mengabulkan permohonan Bapak Agus selaku wali anak dibawah umur yang menjadi ahli waris atas nasabah polis asuransi Generali Life Indonesia sudah tepat atas putusan pengadilan serta putusan hakim atas Bpk Agus Sumartono tersebut.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.109375 second(s)