Anda belum login :: 17 Apr 2025 00:21 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Cara Alihan Menyadap Laba KaretPlus
Oleh:
Iskandar, Eddy D.
;
Nugroho, Yurivito Kris
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
SWA vol. 27 no. 13 (2011)
,
page 18-19.
Topik:
KaretPlus
;
Menyadap Laba
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
SS33.76
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Kombinasi dunia akademis dan kewirausahaan kerap kali menghasilkan bisnis yang fenomenal. Ini telah dibuktikan Alihan Tjohjono, Direktur Eksekutif PT Prima Agro Tech (PAT). Kepiawaiannya berbisnis dipadukan dengan hasil riset mumpuni dari seorang profesor di Malaysia sukses melejitkan produk KaretPlus, stimulansia pohon karet. Dengan KaretPlus, pohon karet yang menderita sakit kering alur sadap (KAS) dapat disembuhkan. "Selain itu, keunggulan lainnya adalah bisa meningkatkan produksi lateks," kata Alihan yang sejak usia 9 tahun tinggal di luar negeri.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.03125 second(s)