Anda belum login :: 19 Apr 2025 14:48 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Materialisme terhadap Loyalitas Konsumen Pengguna Produk Honda Vario di Kota Tangerang
Bibliografi
Author:
ESTUBROTO, YUSTINUS SIGIT
;
Budi, Andy Susilo Lukito
(Advisor)
Topik:
Kualitas Produk
;
Citra Merek
;
Materialisme Dan Loyalitas Konsumen. Lampiran
;
Honda Vario
;
Pemasaran
;
Produk
;
Loyalitas Konsumen
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2015
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Yustinus Sigit Estubroto's Undergraduate Theses.pdf
(609.85KB;
40 download
)
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
FEM-8136
Non-tandon:
tidak ada
Tandon:
1
Lihat Detail Induk
Abstract
Saat ini banyak sekali perusahaan sepeda motor berjenis skuter matic yang ada di Indonesia. Banyaknya kompetitor yang ada membuat PT Astra Honda Motor dengan produk Honda Vario harus mengoptimalkan kualitas produk, citra merek serta materialisme agar loyalitas konsumen terjaga dengan baik. Seperti yang sudah dijelaskan pada penelitian milik Ni Nyoman Ayu Suri Tri Cahyaning Dewi, I Gusti Agung Ketut Gede Suasana, kualitas produk, citra merek dan materialisme merupakan faktor penting agar konsumen tetap loyal dan tidak pindah ke kompetitor. Oleh karena itu penulis merasa tertarik untuk melakukan penelitian dengan tujuan menganalisa pengaruh kualitas produk, citra merek dan materialisme terhadap loyalitas konsumen. Penelitian ini dilakukan dengan menyebar kuesioner kepada 170 responden pengguna sepeda motor skuter matic Honda Vario yang ada di kota Tangerang di kawasan Mall Alam Sutera dan BSD City. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh yang signifikan dari kualitas produk, citra merek dan materialisme secara simultan dan parsial terhadap loyalitas merek pengguna Honda Vario di kota Tangerang.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.078125 second(s)