Anda belum login :: 27 Apr 2025 21:30 WIB
Detail
BukuAnalisis Pengaruh Proporsi Dewan Komisaris Independen, Profitabilitas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Pengungkapan Pengendalian Internal, dan Internet Financial Reporting (IFR) (Studi Kasus pada Bank di Indonesia, Singapura, Malaysia, dan Thailand)
Bibliografi
Author: SIAGIAN, NICO NIRWAN ; Weli (Advisor)
Topik: Pengungkapan; Pengendalian Internal; Internet Financial Reporting (IFR)
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2015    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: Nico Nirwan's Undergraduate Theses.pdf (2.02MB; 45 download)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: FEA-6425
    • Non-tandon: tidak ada
    • Tandon: 1
 Lihat Detail Induk
Abstract
Pengendalian internal menjadi sangat penting bagi perusahaan untuk menjamin kualitas laporan keuangan yang dihasilkan baik dan dipercaya oleh investor dan regulator. Internet Financial Reporting (IFR) berguna bagi bank untuk meyebarkan informasi lebih luas, mampu mengurangi biaya dan mampu meningkatkan kebutuhan informasi secara cepat. Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah ada pengaruh proporsi dewan komisaris independen, ukuran perusahaan, dan profitabilitas terhadap pengungkapan pengendalian internal dan Internet Financial Reporting (IFR). Metode yang digunakan untuk penelitian ini adalah metode analisis deskriptif dan uji Mann whitney untuk pengolahan data. Data yang diambil berasal dari laporan tahunan dan website bank-bank di negara Indonesia, Singapura Malaysia, dan Thailand. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa proporsi dewan komisaris independen dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan pengendalian internal. Untuk Pengungkapan IFR, variable ukuran perusahaan mempunyai pengaruh terhadap Pengungkapan IFR Sedangkan profitabilitas tidak berpengaruh sama sekali.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.09375 second(s)