Anda belum login :: 25 Apr 2025 11:00 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Tinjauan Sekilas Tentang Mesin Pendingin Dengan Sistem Absorbsi
Oleh:
Naryono
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Teknologi dan Energi vol. 1 no. 3 (Jul. 2001)
,
page 305-319.
Topik:
PENDINGINAN
;
mesin pendingin
;
mesin pendingin sistem absorbsi
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
TT24.1
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Kenyamanan ruang kerja diperkantoran atau ruangan di perumahan dengan menggunakan mesin pendingin ruangan (air conditioner - AC) bukan lagi hal yang mewah bagi sebagian anggota masyarakat. Untuk mesin pendingin ruangan ini biasa digunakan pendingin mekanis (mechanical refrigeration) dengan menggunakan refrigerant freon yang bermasalah dengan lingkungan, di samping itu digunakan juga pendingin absorbsi yang akrab dengan lingkungan. Jika pada sistem pendingin mekanis digunakan kompresor, pada sistem absorbsi digunakan pompa. Mesin pendingin dnegan sistem absorbsi akan ekonomis bila dibuat dalam skala besar.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0 second(s)