Anda belum login :: 16 Apr 2025 07:24 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Leptospirosis pada Manusia
Oleh:
Judarwanto, Widodo
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Cermin Dunia Kedokteran vol. 36 no. 05/171 (Aug. 2009)
,
page 347-350.
Topik:
leptospirosis
;
penyakit zoonosis
;
flood fever
Ketersediaan
Perpustakaan FK
Nomor Panggil:
C04.K.04
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Salah satu penyakit yang dapat terjadi paska banjir adalah leptospirosis. Penyakit menular ini adalah penyakit hewan yang dapat menjangkiti manusia; termasuk penyakit zoonosis yang paling sering di dunia. Leptospirosis juga dikenal dengan nama flood fever atau demam banjir karena memang muncul karena banjir. Di beberapa negara leptospirosis dikenal dengan nama demam icterohemorrhagic, demam lumpur, penyakit Stuttgart, penyakit Weil, demam canicola, penyakit swineherd, demam rawa atau demam lumpur.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)