Anda belum login :: 15 Apr 2025 23:05 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Pendengkur dan Anjing Bulldog
Oleh:
Felix
(Editor)
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi:
FARMACIA vol. 07 no. 12 (Jul. 2008)
,
page 18.
Topik:
sleep disorders
;
Obstructive Sleep Apnea
;
faring
;
bulldog
Ketersediaan
Perpustakaan FK
Nomor Panggil:
F01.K.07/08.01
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Bila kebiasaan mendengkur dibiarkan berlanjut, maka akan mengganggu pernafasan, yang disebut Obstructive Sleep Apnea. Disebut demikian karena terjadi penyumbatan jalan nafas oleh otot-otot faring sehingga aliran udara yang masuk dan keluar terhambat. Di dunia kedokteran, anjing English bulldog dipilih sebagai model deskripsi obstructive sleep apnea. Jenis anjing itu dipilih karena mempunyai anatomi saluran nafas atas yang berbeda yaitu palatum mole yang lebih besar dan orofaring yang lebih sempit. Selama tidur, anjing itu terdeteksi mengalami gannguan pernafasan yang ditandai dengan penurunan saturasi oksigen hingga <90%.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0 second(s)