Anda belum login :: 19 Apr 2025 06:27 WIB
Detail
ArtikelEfek Pemberian Kombinasi Artemisinin dan Minyak Buah Merah terhadap Kadar Malondialdehyde (MDA) Eritrosit Mencit BALB/c  
Oleh: Iskandar, Agustin ; Enggarfitri, Loeki ; Ikeningrum, Dyah Ayu
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: MEDIKA: Jurnal Kedokteran Indonesia vol. 34 no. 05 (May 2008), page 312.
Topik: plasmodium Berghei; artemisinin; minyak buah merah ; kadar MDA eritrosit
Ketersediaan
  • Perpustakaan FK
    • Nomor Panggil: M40.K.2008.02
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelReactive Oxygen Species (ROS) bertanggung jawab terhadap respon antimalaria dan proses patologis yang terjadi selam infeksi malaria. untuk itu, disamping terapi obat anti malaria, diperlukan antioksidan seperti minyak buah merah sebagai terapi adjuvant untuk mencegah komplikasi lebih lanjut. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek pemberian kombinasi artemisinin dan minyak buah merah terhadap kadar malondialdehyde (MDA) eritrositmencit BALB/c yang diinfeksi Plasmodium berghei. hasil analisis menujukan bahwa pada hari ke - 3 terjadi penurunan kadar (MDA ) eristrosit yang signifikan (p<0.05) pada kelompok mencit artemisinin (p=0.020) dan kelompok kombinasi dosis 1,.2, dan 3 (p=0,005;0,001) dibadingkan dengan kelompok mencit malaria. Pada hari ke -5 terjadi penurunan kadar MDA eritrosit yang signifikan pada kelompok artemisinin (p=0,000) dan kelompok kombinasi dosis 1,2, dan 3(p=0,000) dibandingkan dengan kelompok malaria. Pada hari ke -5 juga terjadi penurunan yang siginifikanpada kelompok kombinasi dosis 1,2, dan 3 (p=0,015; 0,031;0,016) dibandingkan dengna kelompok artemisinin. kesimpulan penelitian ini adalah pemberian kombinasi artemisinin dan minyak buah merah menurunkan kadar MDA eritrosit mencit yang terinfeksi malaria dan menekan derajat parasitemia lebih besar dibandingkan dengan pemberian terapi artemisinin saja.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)