Anda belum login :: 18 Apr 2025 06:22 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Analisis Peranan Personal Selling Dalam Meningkatkan Hasil Penjualan Pada PT Asuransi Bintang Tbk
Bibliografi
Author:
IMMANUEL, ALVIN
;
Loho, Robby
(Advisor)
Topik:
perekonomian
;
Asuransi
;
Personal Selling
;
Meningkatkan Hasil Penjualan
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2007
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Alvin Immanuel's Undergraduate Theses.pdf
(362.91KB;
30 download
)
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
FEM-5787
Non-tandon:
tidak ada
Tandon:
1
Lihat Detail Induk
Abstract
Pembangunan Nasional Indonesia disegala bidang telah membawa banyak kemajuan diberbagai aspek kehidupan bangsa, termasuk juga
tentunya di sektor perekonomian. Perusahaan harus menjaga kelangsungan hidupnya, hal ini dapat dilakukan apabila perusahaan tersebut dapat
memperoleh penghasilan untuk membiayai kegiatan-kegiatan operasionalnya dan memperoleh laba untuk ditanamkan sebagai investasi
dan perluasan usaha selanjutnya. Perusahaan melakukan pemasaran supaya produk yang dihasilkannya dikenal dan dibeli oleh masyarakat,
dengan demikian maka perusahaan dapat memperoleh keuntungan. PT ASURANSI BINTANG Tbk adalah perusahaan asuransi yang berkiprah
dalam bidang asuransi kebakaran seperti kebakaran rumah dan mejual produk unggulan lainnya. Program asuransi kerugian mempunyai banyak peranan dan manfaat yang sangat penting, tetapi masih belum banyak orang
yang mengetahui mengenai apa itu program asuransi kerugian, manfaat apa yang diperoleh sebagai pemegang polis dan syarat-syarat ada saja yang harus dipenuhi. Dalam penelitian ini, penulis mengambil PT ASURANSI BINTANG Tbk
sebagai obyek penelitian dimana penulis mencoba melibatkan permasalahan yang dihadapi perusahaan. Adapun dalam melakukan pemasaran jasa asuransi kerugian maka masalah utama yang dihadapi oleh PT ASURANSI BINTANG Tbk dapat penulis rumuskan sebagai berikut : “Berapa besar
peranan personal selling dalam meningkatkan hasil penjualan pada PT ASURANSI BINTANG Tbk. Untuk mempermudah dalam penelitian ini, maka
penulis membatasi masalah yaitu mengenai Analisis Peranan Personal Selling Dalam Meningkatkan Hasil Penjualan Pada PT ASURANSI BINTANG
Tbk. Personal selling merupakan kegiatan pemasaran selain penjualan personal, iklan dan publikasi yang merangsang calon pengguna jasa
asuransi pada PT ASURANSI BINTANG Tbk seperti hadiah dan undian yang betujuan untuk memberikan dorongan dan dukungan terhadap suatu jasa yang ditawarkan. Dari hasil perhitungan diperoleh nilai t hitung = 6,017 > ttabel
2,160, maka Ho ditolak dan Hi diterima. Atau dengan kata lain bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara personal selling dengan penjualan
pada PT ASURANSI BINTANG Tbk.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.109375 second(s)