Anda belum login :: 21 Jul 2025 22:45 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Sebuah Pendekatan Baru Dalam Pendeteksian Wajah pada Citra Digital
Oleh:
Hadi, Setiawan
;
Ahmad, Adang Suwandi
;
Suwardi, Iping Supriana
;
Wazdi, Farid
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Infomatek: Jurnal Informatika, Manajemen dan Teknologi vol. 8 no. 2 (Jun. 2006)
,
page 73-80.
Topik:
Deteksi Wajah
;
Citra Dijital
;
Wajah Dalam Gambar dan Latar Nyata
;
Banyak Wajah
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
II26.5
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Target dari proses pendeteksian wajah secara otomatis adalah informasi mengenai keberadaan citra wajah dalam citra dijital yang dieksplorasi. Informasi ini berupa informasi tekstual wajah, misalnya ukuran, posisi dalam citra dijital, orientasi, rupa atau bentuk, dan informasi grafikal wajah yaitu gambar wajah itu sendiri. Pada penelitian ini, sebuah pendekatan baru pendeteksian wajah pada citra dgjital telah dikembangkan. Pendekatan ini mengoptimalkan pemanfaatan unsur-unsur dasar pendeteksian serta menambahkan parameter-parameter yang dinamis untuk setiap unsur, sehingga proses pendeteksian bisa dilakukan secara adaptif untuk berbagal kondisi citra. Se)ain itu, algoritma yang dikembangkan memitiki kemampuan pendeteksian yang hanya dibatasi oleh kemampuan perangkat keras, dilihat dari sisi jumlah wajah, posisi wajah, maupun situasi gambar yang latar nyata (real scene, background). Analisis dan eksperimen untuk membuktikan keberhasilan algoritma telah dilakukan menggunakan citra berbagai kondisi, baik yang mengandung wajah tunggal, maupun wajah banyak, serta latar belakang yang nyata., bervariasi dan kompleks. Hasil yang diperoleh telah relatif sesuai dengan yang diharapkan walaupun perlu adanya peningkatan kualitas pendeteksian dari sisi akurasi dan kecepatan. Kinerja pendeteksian mencapai ketepatan 95% dan rata-rata waktu pendeteksian kurang dari 1 detik.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)