Anda belum login :: 19 Apr 2025 06:25 WIB
Detail
ArtikelTinjauan Perkermbangan Politik : Degradasi Reputasi SBY - JK, Pembangunan Citra dan Upaya Mempertahankan Keertiban Sosial  
Oleh: Perkasa, Vidhyandika D. ; Ismanto, Ignasius
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: Analisis CSIS vol. 36 no. 2 (Jun. 2007), page 130-144.
Topik: Politik; reputasi; citra; ketertiban sosial
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: AA44.17
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelMenurut survey terakhir yang dilakukan oleh lembaga survei indonesia (LSI) pada bulan maret 2007, kepuasan publik terhadap kinerja presiden susilo bambang yudhoyono (SBY) dan wakil presiden jusuf kalla menembus batas psikologis 50%, dimana kurang dari 50% dari pemilih nasional yang merasa puas terhadap kinerja presiden susilo bambang yudhoyono merupakan yang terendah sejak dua setengah tahun lalu pada saat dilantik menjadi presiden. Lebih lanjut menurut LSI, dibandingkan sekitar 2,5 tahun yang lalu (november 2004), tingkat kepuasan terhadap pemerintahan SBY menurun 30% dan dibandingkan desember 2006, kepuasan publik pada kinerja SBY menurun 17%.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)