Anda belum login :: 23 Nov 2024 16:15 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Berkah bagi Asuransi ketika Suku Bunga Turun
Oleh:
Djalil, Mucharor
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Info Bank: Analisis Strategi Perbankan & Keuangan vol. XXIX no. 340 (Jul. 2007)
,
page 12-15.
Topik:
Life Insurance
;
Suku Bunga
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
II41.26
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Suku bunga perbankan yang cenderung turun membawa berkah tersendiri bagi industri asuransi jiwa (life insurance) yang premi brutonya tumbuh 23,15% selama 2006. Tapi, tampaknya, suku bunga yang cenderung turun dan kondisi makro-ekonomi yang relatif membaik dan stabil belum bisa dinikmati industri asuransi umum (general insurance atau non-life insurance). Investasi langsung dan penyerapan kredit perbankan oleh sektor riil belum seperti yang diharapkan, sehingga berpengaruh pada kegiatan bisnis asuransi umum. Premi bruto asuransi umum tumbuh 3,57% selama 2006, lebih rendah daripada tahun sebelumnya.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.03125 second(s)