Anda belum login :: 23 Nov 2024 03:45 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Air, masa depan penduduk dan pembangunan ekonomi: mencoba penerapan simulasi model P-D-E (tulisan utama)
Oleh:
Chotib
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Warta Demografi vol. 31 no. 02&03 (2001)
,
page 19-33.
Topik:
air
;
model PDE
;
masa depan penduduk
;
pembangunan ekonomi
Ketersediaan
Perpustakaan PKPM
Nomor Panggil:
W5
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
"Air atau aqua diciptakan Tuhan untuk mengembangkan kehidupan. Bukan hanya buat manusia, tapi bagi semua makhluk, dan berbagai unsur di bumi. Karena itu, masyarakat secara bersama, maupun setiap pribadi, perlu mengusahakan tersedianya air, menjaga kualitas dan volumenya, agar kehidupan dapat berlangsung baik dan berkelanjutan". Demikian pesan bijak yang tercantum pada sebuah brosur dari sebuah LSM yang berisi ajakan untuk melestarikan keberadaan air. Ajakan ini merupakan indikasi bahwa ada sebagian anggota masyarakat yang menyadari betul keberadaan dan arti pentingnya air bagi kehidupan. Hal ini sekaligus menunjukkan bahwa pesan moral ini tidak harus disampaikan oleh pemerintah. Semua lapisan masyarakat berhak dan berkewajiban untuk mengetahui, mengerti, memahami dan melaksanakan konservasi air sebagai bagian dari lngkungan hidup.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)