Anda belum login :: 23 Nov 2024 10:30 WIB
Detail
ArtikelPeranan Chlorella Salina dalam Pengendalian Limbah Nitrogen dan Fosfor di Daerah Estuaria  
Oleh: Sitorus, Hasan
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Widya: Majalah Ilmiah vol. 8 no. 66 (Mar. 1991), page 26.
Topik: chlorella salina; fosfor; daerah estuaria; limbah nitrogen
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: MM47.5
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelSejalan dengan makin meningkatnya keinginan manusia untuk memajukan pembangunan, seperti di bidang industri, pertanian, perikanan dan bidang-bidang lainnya, searah itu pula peningkatan pencemaran lingkungan hidup. Berbagai macam limbah yang berasal dari aktivitas manusia di daratan pada akhirnya bermuara ke laut, baik melalui aliran air permukaan maupun aliran bawah tanah. Selain karena keinginan manusia tersebut, jumlah penduduk yang semakin bertambah juga memberikan sumbangan limbah ke laut dalam jumlah yang relatif cukup besar. Keseluruhan limbah itu hampir dapat dipastikan akan melalui daerah estuaria. Di daerah ini, sebagian besar limbah akan mengendap dan sebagian lainnya akan terus ke laut. Bebas pencemaran ekosistem estuaria akan semakin bertambah, bila daerah itu dimanfaatkan untuk daerah pelabuhan...
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.03125 second(s)