Anda belum login :: 23 Nov 2024 06:29 WIB
Detail
ArtikelAkuntansi Manajemen Kontemporer  
Oleh: Benjamin, Wahjudi Prakasa
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Manajemen Usahawan Indonesia vol. 19 no. 12 (Dec. 1990), page 40.
Topik: AKUNTANSI
Fulltext: Benyamin, Wahjudi Prakarsa-Lph c.pdf (744.88KB)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: MM15.9
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelPerilaku individual dan organisasional biasanya diarahkan pada usaha yang lebih ditujukan untuk menemukan pemecahan yang memuaskan daripada pemecahan yang optimal. Berhubung lingkungan internal dan eksternal perusahaan selalu berubah dan sasaran para stakeholder berbeda atau bahkan bertentangan satu sama lain, maka sasaran perusahaan yang operasional tidak mungkin dirumuskan. Yang mungkin dilakukan, hanya terbatas pada penetapan sasaran- asaran ide'al dalam pengertian luas agar dapat mengakomodasikan ,beranekaragam keinginan para stakeholder. Lingkungan dunia usaha dalam kenyataannya lebih dinamik daripada yang dibayangkan dalam teori klasikal, maka timbul berbagai permasalahan dalam sistem pelaporan yang merujuk pada kaidah-kaidah teori tersebut.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)