Anda belum login :: 23 Nov 2024 04:24 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Faktor dan strategi pencegahan pemarjinalan bahasa Suwawa di Provinsi Gorontalo
Oleh:
Umar, Fatmah AR.
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Litera: Jurnal Penelitian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya vol. 16 no. 1 (Apr. 2017)
,
page 37-50.
Topik:
faktor
;
strategi
;
pencegahan
;
pemarjinalan
;
bahasa Suwawa
Fulltext:
14249-35458-1-PB.pdf
(1.03MB)
Isi artikel
Bahasa Suwawa merupakan bahasa daerah yang tertua “tiyombu” yang digunakan oleh masyarakat etnis Suwawa di wilayah Suwawa dan Bone Pantai Provinsi Gorontalo sejak zaman Purba (sekitar 300 SM). Bahasa Suwawa baik secara historis maupun yuridis memiliki kedudukan dan fungsi yang sangat penting. Akan tetapi, bahasa ini sudah mulai dimarjinalkan atau termarjinalkan. Tulisan ini bertujuan medeskripsikan faktor dan strategi pencegahan pemarjinalan bahasa Suwawa di Provinsi Gorontalo.Pendekatan yang digunakan adalah kualitatif-deskriptif. Teknik pengumpulan data meliputi pengamatan berperan serta, wawancara mendalam, dan studi dokumentasi. Hasil penelitian sebagai berikut. Pertama, pemarjinalan bahasa Suwawa disebabkan oleh (1) faktor konseptual, (2) faktor operasional, (3) faktor sikap, dan (4) faktor sikap bahasa. Kedua, strategi pencegahan pemarjinalan bahasa Suwawa dapat dilakukan melalui (1) jalur pendidikan, (2) jalur penelitian dan kegiatan ilmiah, dan (3) jalur pengabdian kepada masyarakat.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)