Anda belum login :: 22 Nov 2024 23:29 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Teori Penerjemahan Sebagai Dasar Pembelajaran Penerjemahan: Studi Kualitatif Etnografi
Oleh:
Hanifah, Ninip
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Cakrawala pendidikan vol. 35 no. 2 (Jun. 2016)
,
page 254-263.
Topik:
teori terjemahan
;
pembelajaran penerjemahan
;
etnografi
Fulltext:
8071-24163-her-PB.pdf
(849.96KB)
Isi artikel
Tujuan penelitian adalah untuk memahami pentingnya penguasaan teori penerjemahan dalam pembelajaran penerjemahan. Penelitian menggunakan metode etnografi dengan pendekatan kualitatif. Data diperoleh melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi, sedang analisis data dilakukan secara kualitatif lewat 12 langkah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) teori terjemahan harus dikuasai mahasiswa agar tujuan pembelajaran tercapai dan harus disesuaikan dengan konteks budaya bahasa sumber; (2) berbagai strategiperludigunakan; (3) materi dalam silabus disusun dari tataran yang mudah ke tataran yang sulit; (4) materi pembelajaran dikembangkan dengan media pembelajaran yang dapat memotivasi mahasiswa; (5) dosen dan mahasiswa bekerja sama menciptakan situasi belajar yang kondusif; (6) penggunaan sarana prasarana dan media pembelajaran cukup memadai; (7) evaluasi hasil didasarkan pada keakuratan, kewajaran, dan kejelasan teks.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)