Anda belum login :: 23 Nov 2024 06:06 WIB
Detail
ArtikelKelayakan Anbuso Sebagai Software Analisis Butir Soal Bagi Guru  
Oleh: Muhson, Ali ; Lestari, Barkah ; Supriyanto ; Baroroh, Kiromim
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Jurnal Kependidikan vol. 45 no. 2 (Nov. 2015), page 198-210.
Topik: analisis butir soal; AnBuso; kelayakan software
Fulltext: 7499-19191_her.pdf (453.79KB)
Isi artikelPenelitian ini bertujuan untuk menguji kelayakan dan mengidenti? kasi kendala yang dihadapi dalam menggunakan software AnBuso. Penelitian ini menggunakan metode R&D. Data dikumpulkan melalui dokumentasi, kuesioner, dan wawancara. Data dianalisis secara deskriptif. Penelitian ini menghasilkan produk berupa software AnBuso yang dapat dimanfaatkan guru dalam melakukan analisis butir soal secara praktis dan aplikatif. Aspek yang dinilai sangat layak adalah kepraktisan dan kemudahan, substansi isi, dan kebermanfaatan. Aspek yang dinilai layak adalah tampilan. Kendala yang dihadapi dalam menggunakan software adalah penguasaan guru terhadap program Microsoft Excel masih kurang. Guru juga kurang terbiasa melakukan analisis butir soal karena pemahaman terhadap konsep analisis butir soal yang masih terbatas.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)