Anda belum login :: 22 Nov 2024 23:59 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Impeachment MK terhadap Presiden dan Kekuasaan Mayoritas di MPR
Oleh:
Permadi, Iwan
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Jurnal Konstitusi vol. 04 no. 03 (Sep. 2007)
,
page 121-136.
Topik:
MK
;
MPR
;
Konflik antar Lembaga
;
checks and balances system
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
JJ149
Non-tandon:
tidak ada
Tandon:
1
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Kemerdekaan Negara Republik Indonesia tahun 1945 merupakan tonggak awal ketatanegraan Indonesia. Negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk Republik dan Indonesia berdasar hukum (rechtstaat). Jika dilihat berdasarkan teori Montesquie atau yang lebih dikenal dengan trias politica, terlihat bahwa terjadi pembagian kekuasaan yaitu legislatif, eksekutif dan yudikatif. Akan tetapi, di Indonesia juga menggunakan checks and balances system, yang berarti antar lembaga negara kedudukannya adalah sama dan saling mengontrol.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)