Anda belum login :: 27 Nov 2024 12:21 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Memetakan Tubuh, Gender, dan Seksualitas dalam Kajaian Queer
Oleh:
Wijaya, Hendri Yulius
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi:
Jurnal Perempuan: Untuk Pencerahan dan Kesetaraan vol. 20 no. 87 (Nov. 2015)
,
page 122-141.
Topik:
Seks
;
teks
;
queer
;
global
;
lokal
;
feminisme
;
sex(t)uality
Ketersediaan
Perpustakaan PKPM
Nomor Panggil:
J57
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Makalah ini menganalisis kompleksitasseksualitas manusia dengan menantang asumsi-asumsi yang dibangun atas pemikiran biner yang biasanya memiliki kecenderungan deterministik biologi. Upaya ini dilakukan dengan memaparkan perkemabangan teori seksualitas mutakhir, mulai dari feminisme hingga kajian queer, melalui teori-teori Michel Foucault, Judith Butler, Jack Halberstam, hingga Sara Ahmed. Selain itu, perkembangan kajian seksualitas di ranah lokal juga turut dipaparkan untuk melihat bagaimana interaksi dan relasi pengetahuan antaratingkat global dan lokal. Pendekatan teori queer juga memberikan ruang untuk melakukan kritik terhadap hegemoni label seksualitas yang dibawa dari Barat dan menunjukkan bahwa label-label tersebut tidak selalu memiliki makna yang sama dengan asalnya. Inilah alasan mengapa konsep sx(t)uality/seks(t)ualitas diperkenalkan di sini, bahwa seksualitas beroprasi seperti laiknya teks.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)