Anda belum login :: 23 Nov 2024 05:16 WIB
Detail
ArtikelEconomic Valuation of Mangrove Resource in Baros Coast Tirtohargo Village Sub-District of Kretek  
Oleh: lfhianty, Tyas Ismi Tria ; Suadi ; Djumanto
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI - non-atma jaya
Dalam koleksi: Jurnal Kawistara: Jurnal Sosial dan Humaniora vol. 04 no. 02 (Aug. 2014), page 142-149.
Topik: Baros; Bantul; Manfaat Ekonomi; Kawasan Mangrove; economic benefits; Mangrove area
Fulltext: KK3014204022014.pdf (419.44KB)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: KK30
    • Non-tandon: tidak ada
    • Tandon: 1
 Lihat Detail Induk
Isi artikelMangrove memiliki nilai manfaat yang signifikan bagi ekologi dan social ekonomi, namun kuantifikasi nilai ekonomi tersebut masih jarang dilakukan. Tujuan penelitian ini adalah menghitung total nilai ekonomi ekosistem mangrove. Penelitian dilaksanakan di Pantai Baros Kabupaten Bantul pada bulan September sampai Oktober 2013. Responden sebanyak 41 petani, 10 nelayan, 9 peternak dan 34 wisatawan diwawancarai untuk mengetahui manfaat dari nilai ekonomi ekosistem mangrove. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai total manfaat ekonomi di dalam kawasan mangrove adalah sebesar Rp 168.744.141,67/ha/tahun, yang terdiri atas nilai manfaat langsung sebesar Rp 19.756.491,67/ha/tahun, nilai manfaat tidak langsung sebesar Rp 132.017.160,00/ha/tahun, nilai pilihan sebesar Rp 170.490,00/ ha/tahun dan nilai keberadaan sebesar Rp 16.800.000,00/ha/tahun. Nilai manfaat ekonomi tidak langsung memiliki nilai terbesar yang menunjukkan fungsi ekologi kawasan mangrove sangat besar dan mengindikasikan pentingnya melestarikan serta mengembangkan kawasan tersebut. Keberlanjutan ekosistem mangrove dan pengelolaan berbasis ekologi menjadi cara yang dapat dilakukan di masa mendatang.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)