Anda belum login :: 24 Nov 2024 00:03 WIB
Detail
ArtikelPrototipe Knowledge Management System Berbasis E-Business: Studi Kasus Margatekno Official Center  
Oleh: Ismawan, Fiqih ; Irfansyah, Puput
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI - non-atma jaya
Dalam koleksi: Faktor Exacta: Jurnal Ilmiah Teknologi vol. 08 no. 03 (Sep. 2015), page 231-241.
Topik: Prototipe; Knowledge; Knowledge Management System; UML; Prototype
Fulltext: FF3023108032015.pdf (801.14KB)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: FF30
    • Non-tandon: tidak ada
    • Tandon: 1
 Lihat Detail Induk
Isi artikelPenekanan akan semakin pentingnya kualitas sumber daya manusia merupakan salah satu respon dalam menyikapi perubahan dari efek globalisasi serta pengembangan teknologi informasi yang sangat akseleratif, tentu saja ini memerlukan upaya khusus untuk meningkatkan dan mengembangkan sumber daya manusia. Pengetahuan telah menjadi sesuatu yang sangat menentukan, oleh karena itu perolehan dan pemanfaatannya perlu dikelola dengan baik dalam konteks peningkatan kinerja perusahaan. Langkah ini dipandang sebagai sesuatu yang sangat strategis dalam menghadapi persaingan yang mengglobal, oleh karena itu diperlukan cara yang dapat mengintegrasikan pengetahuan itu dalam suatu kerangka pengembangan sumber daya manusia dalam perusahaan. Maka melihat masalah tersebut keputusan yang dapat dilakukan adalah dengan membuat metode pengembangan sumber daya manusia dengan menggunakan prototype dan UML sebagai perancangan dan penerapan model knowledge management system yang nantinya menjadi proses pengembangan sumber daya manusia serta bisnis perusahaan. Hasilanalisis tersebut dapat meningkatkan kapasitas pengetahuan sumber manusia tersebut tentunya dapat pula digunakan dalam hal pengambilan keputusan pihak perusahaan.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)