Anda belum login :: 23 Nov 2024 05:59 WIB
Detail
ArtikelBahasa Jawa dalam Ludruk di Jawa Timur (Studi Tentang Tata Krama)  
Oleh: Maryaeni
Jenis: Article from Proceeding
Dalam koleksi: Proseding kebahasaan: kongres Bahasa Jawa ke-3 2001, page 211-234.
Ketersediaan
  • Perpustakaan PKBB
    • Nomor Panggil: 499.22022 TIM p
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: 1
    Lihat Detail Induk
Isi artikelPenelitian ini bertujuan mendeskripsikan ekspresi tata krama bahasa Jawa dalam ludruk di Jawa Timur. Berdasarkan tujuan tersebut, masalah yang dibahas dalam penelitian ini meliputi (1) satuan ekspresi tata krama dalam ludruk, (2) karakteristik lingual bahasa Jawa dalam ludruk, (3) tinjauan sosiolinguistik terhadap tata krama dalam ludruk, (4) penyimpangan-penyimpangan tata krama bahasa Jawa dalam ludruk. Bahasa dalam ludruk terdiri atas enam variasi , yaitu (1) bahasa Jawa ngoko secara umum digunakan dal ludruk, (2) krama, (3) bahasa Indonesia, (4) bahasa Madura, (5) bahasa Inggris, (6) bahasa Arab. Masing-masing penggunaan bahasa ditentukan oleh penutur , yaitu antara O1 dan O2 dan situasi tuturan. Tingkat tutur bahasa Jawa dalam ludruk adalah ngoko dan basa (krama). Partikel se, seperti pada apa se? 'apa sih?' ; pira se?'berapa sih?' ; ya apa se?'bagaimana sih'
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.03125 second(s)